Lompat ke konten

Pembahasan soal UTBK 2019 TPS kemampuan penalaran umum dan pengetahuan kuantitatif

Postingan ini membahas soal UTBK tahun 2019 TPS atau tes potensi skolastik khusus kemampuan penalaran umum dan pengetahun kuantitatif. Pembahasan soal ini dapat digunakan sebagai salah satu persiapan menghadapi tes UTBK 2020 yang dijadwalkan pelaksanaannya pada tanggal 2 – 12 Juli 2020. Sedangkan pendaftaran UTBK SBMPTN dilaksanakan pada tangga 02 – 20 Juni 2020.

Soal 1

Bilangan yang nilainya lebih besar dari 0,33 x 18
19

A. 0,99 x 18/38
B. 0,99 x 3/38
C. 0,99 x 6/19
D. 0,66 x 18/38
E. 0,66 x 9/19

Pembahasan

Perhatikan pilihan A:
0,99 x
18
38
=
3
2
x 0,33 x
18
19

Artinya 0,99 x 18/38 lebih besar dari 0,33 x 18/19
Jadi soal ini jawabannya A.
Sedangkan pilihan B:
0,99 x
3
38
=
3
12
x 0,33 x
18
19
= hasilnya lebih kecil
Pilihan C:
0,99 x
6
19
=
3
3
x 0,33 x
18
19
= hasilnya sama
Pilihan D:
0,66 x
18
38
=
2
2
x 0,33 x
18
19
= hasilnya sama
Pilihan E
0,66 x
9
19
=
2
2
x 0,33 x
18
19
= hasilnya sama

Jadi soal ini jawabannya A.


Soal 2

Diantara lima bilangan berikut yang nilainya paling besar adalah…
A. 9/7 x 45%
B. 18/7 x 15%
C. 9/14 x 60%
D. 9/21 x 90%
E. 18/21 x 45%

Pembahasan

Semua bilangan dibagi 45% maka hasilnya sebagai berikut:

  • A = 9/7 x 1 = 9/7
  • B = 18/7 x 1/3 = 6/7
  • C = 9/14 x 4/3 = 12/14 = 6/7
  • D = 9/21 x 2 = 18/21 = 6/7
  • E = 18/21 x 1 = 18/21 = 6/7

Yang paling besar adalah A. Jadi soal ini jawabannya A.


Soal 3

x, 27, 9, 45, 27, 63, y
Nilai yang tepat menggantikan x dan y adalah…
A. -9 dan 45
B. -9 dan 81
C. 9 dan 45
D. 45 dan 27
E. 63 dan 45

Pembahasan

Pola bilangan soal diatas sebagai berikut:

Pembahasan soal UTBK 2019 TPS
Pembahasan soal 3 UTBK 2019 TPS

Pola diatas diperoleh dari:

  • 27 – 9 = +18
  • 9 – 45 = -36
  • 45 – 27 = + 18
  • 27 – 63 = – 36

Jadi nilai x dan y sebagai berikut:

  • x – 27 = -36 atau x = -36 + 27 = -9
  • 63 – y = 18 atau y = 63 – 18 = 45

Jadi soal ini jawabannya A.


Soal 4

1, 4, 5, 15, 17, 34, 37, x
Nilai yang tepat menggantikan x adalah…
A. 37
B. 40
C. 41
D. 42
E. 44

Pembahasan

Pola soal diatas sebagai berikut:

Pembahasan soal utbk 2019 tps
Pembahasan soal utbk 2019 tps

Jadi x = 37 x 1 = 37. Soal ini jawabannya A.


Soal 5

Soal utbk 2019 tps penalaran umum kuantitatif
Soal 5 utbk 2019 tps penalaran umum kuantitatif

Nilai 10 dalam segitiga P adalah hasil operasi aritmetik semua bilangan diluar segitiga P. Dengan menggunakan pola operasi aritmetik yang sama, nilai dalam segitiga Q yang paling tepat adalah…
A. 6
B. 8
C. 12
D. 15
E. 24

Pembahasan

Operasi aritmetik segitiga P yaitu 30 : 2 – 5 = 10. Jadi nilai dalam segitiga Q = 45 : 3 – 9 = 6. Soal ini jawabannya A.

Soal 6

Soal utbk tps penalaran umum kuantitatif
Soal 6 utbk tps penalaran umum kuantitatif

Nilai 23 dalam segiempat A adalah hasil operasi aritmetik semua bilangan diluar segiempat A. Dengan mengunakan pola operasi aritmetik yang sama, nilai dalam segiempat B yang paling tepat adalah…
A. 2
B. 16
C. 28
D. 62
E. 68

Pembahasan

Pola aritmetik segiempat A yaitu (7 x 5) – (4 x 3) = 23. Jadi nilai dalam segiempat B yaitu = (5 x 8) – (4 x 6) = 40 – 24 = 16. Soal ini jawabannya B.


Soal 7

Diantara grafik berikut yang menyatakan y sebagai fungsi dari x adalah…

Soal utbk 2019 tps
Soal 7 utbk tps pengetahuan kuantitatif

Pembahasan

Grafik yang menyatakan y sebagai fungsi x adalah D.


Soal 8

Soal utbk 2019 tps
Soal utbk 2019 tps pengetahun kuantitatif

Daerah yang diarsir menyatakan himpunan…
A. A ∩ (B ∪ C)
B. A ∪ (B ∩C)
C. (A ∪ B) – C
D. (A ∩ B) – C
E. A – (B ∩ C)

Pembahasan

Daerah yang diarsir menyatakan himpunan gabungan A dan B dikurang himpunan C atau (A ∩ B) – C. Soal ini jawabannya C.


Soal 9

Soal utbk tps pengetahuan kuantitatif
Soal 9 utbk 2019 tps pengetahuan kuantitatif

Pembahasan

Samakan penyebutnya yaitu 6 sehingga hasilnya sebagai berikut:

2 (3x + y) – 3 (y – 2x)
6

6x + 2y – 3y + 6x
6

12x – y
6

Soal ini jawabanya A.


Soal 10

Soal utbk 2019 tps pengetahuan kuantitatif
Soal 10 utbk 2019 tps pengetahuan kuantitatif

Pertidaksamaan dengan daerah daerah yang diarsir sebagai representasi himpunan penyelesaian adalah…
A. 2x + 3y – 12 < 0
B. 2x + 3y – 12 > 0
C. 2x – 3y – 12 < 0
D. 4x + 6y – 12 > 0
E. 4x + 6y + 12 > 0

Pembahasan

Titik potong sumbu y adalah (0, 4) dan sumbu x adalah (6, 0). Jadi persamaan garis diatas sebagai berikut:

y – 4
0-4
=
x-0
6-0

6 (y – 4) = -4x
6y – 24 = -4x atau 4x + 6y – 24 = 0
2x + 3y – 12 = 0

Karena daerah yang diarsir berada dibawah garis berarti menunjukkan kurang dari 0 atau 2x + 3y – 12 < 0. Soal ini jawabannya A.


Soal 11

Operasi pada himpunan bilangan bulat didefinisikan dengan aturan: a ⊙ b = (a + b)b + 2. Nilai -2 ⊙ ((-1) ⊙ 2) adalah…
A. 7
B. 12
C. 10
D. 16
E. 25

Pembahasan

  • -1 ⊙ 2 = (-1 + 2) 2 + 2 = 1 . 2 + 2 = 4
  • -2 ⊙ 4 = (-2 + 4) 4 + 2 = 2 . 4 + 2 = 10
  • Soal ini jawabannya C.

Soal 12

Soal utbk 2019 tps
Soal 12 utbk 2019 tps pengetahuan kuantitatif

Segitiga BDC sama kaki dengan BC = DC. Titik A terletak pada garis perpanjangan CB. Jika p = 36° dan q = 50° maka nilai x adalah…
A. 27
B. 29
C. 31
D. 33
E. 35

Pembahasan

Segitiga BCD adalah samakaki sehingga sudut kaki-kakinya sama. Jadi ∠ CBD = ∠ BDC = ∠ r.

  • ∠r + ∠r + ∠q = 180°
  • 2∠r + 50° = 180°
  • 2∠r = 180° – 50° = 130°
  • ∠r = 130° / 2 = 65°
  • x = 180° – (p + 65°) – 50°
  • x = 180° – (36° + 65°) – 50°
  • x = 29

Soal ini jawabannya B.


Soal 13

utbk 2019 tps pengetahuan kuantitatif
Soal 13 utbk tps pengetahuan kuantitatif

Segiempat ABCD merupakan layang-layang seperti pada gambar. Jika AB = 1 dan AD =  5   maka luas layang-layang tersebut adalah…
A. 3/2
B. 2
C. 3
D.  5  
E. 2 5   + 2

Pembahasan

AC =
12 + 12
=
2

BD =
12 – (1/2 2   )2
+
( 5   )2 – (1/2 2   )2

BD = 1/
2
+ 3/
2
= 4/
2

Luas layang-layang = 1/2 . AC . BD = 1/2 .
2
. 4/
2
= 2
Soal ini jawabannya B.

Soal 14

Harga 2 pensil Rp 5.000,00 dan harga satu buku b rupiah. Amir membeli 5 buku dan 10 pensil. Jika ia membayar Rp 100.000,00 maka jumlah uang kembalian yang diterimanya adalah…
A. 25000 – 5b
B. 50000 + b
C. 75000 – 5b
D. 35000 – b
E. 75000 + 5b

Pembahasan

  • Harga 2 pensil Rp 5.000,00 berarti harga 10 pensil = 5 x Rp 5.000,00 = Rp 25.000,00
  • Harga 1 buku = b maka harga 5 buku = 5b
  • Uang kembalian = Rp 100.000,00 – Rp 25.000,00 – 5b = Rp 75.000,00 – 5b

Soal ini jawabannya C.


Soal 15

Bilangan ganjil enam angka yang lebih kecil daripada 500.000 dan dibentuk dari semua angka 2, 4, 5, 6, 8, 9 ada sebanyak…
A. 720
B. 360
C. 120
D. 96
E. 24

Pembahasan

Bilangan ganjil enam angka lebih kecil dari 500.000 kemungkinannya sebagai berikut (angka pertama dan terakhir):

2xxxx5
2xxxx9
4xxxx5
4xxxx9
Pembahasan soal utbk 2019 tps pengetahuan kuantitatif

Setiap baris terdapat dua angka yang sudah diambil sehingga tersisa 4 angka (dari enam angka) dan terdapat 4 kotak yang kosong . Jadi banyak bilangan ganjil sebagai berikut:

P (4,4) =
4!
(4 – 4)!

P(4,4) =
4 x 3 x 2 x 1
1
= 24
Karena ada 4 baris maka 24 x 4 = 96

Jadi soal ini jawabannya D.


Soal 16

Peluang sukses seseorang melemparkan bola ke keranjang basket adalah 3/5. Jika dia melemparkan bola tersebut 3 kali, maka peluang sukses semua lemparan itu adalah…
A. 8/125
B. 27/125
C. 2/5
D. 3/5
E. 1

Pembahasan

P(K) = 3/5 x 3/5 x 3/5 = 27/125. Soal ini jawabannya B.


Soal 17

Bilangan prima p dan q berbeda dan lebih kecil dari pada 12. Jika selisih antara p dan q tidak habis dibagi 4, maka nilai p + q yang mungkin adalah

  1. 7
  2. 8
  3. 9
  4. 10

A. 1, 2, dan 3 saja yang benar
B. 1 dan 3 saja yang benar
C. 2 dan 4 saja yang benar
D. hanya 4 saja yang benar
E. semua pilihan benar

Pembahasan

Bilangan prima yang lebih kecil dari 12 adalah 2, 3, 5, 7, dan 11, berarti pernyataan diatas:

  • 1 benar karena 2 + 5 = 7 dan 5 – 2 = 3 (tidak habis dibagi 4)
  • 2 benar karena 3 + 5 = 8 dan 5 – 3 = 2 (tidak habis dibagi 4
  • 3 benar karena 7 + 2 = 9 dan 7 – 2 = 5 (tidak habis dibagi 4)
  • 4 salah karena 7 + 3 = 10 tetapi 7 – 3 = 4 (habis dibagi 4)

Jadi pernyataan yang benar adalah 1, 2, dan 3. Soal ini jawabannya A.


Soal 18

Suatu garis pada bidang -xy melalui titik (3, 1) dan mempunyai gradien 1/3. Manakah diantara titik koordinat berikut yang terletak pada garis itu.

  1. (-3, 0)
  2. (0,0)
  3. (-6, 4)
  4. (6,2)

A. 1, 2, dan 3 saja yang benar
B. 1 dan 3 saja yang benar
C. 2 dan 4 saja yang benar
D. hanya 4 saja yang benar
E. semua pilihan benar

Pembahasan

Persamaan garis tersebut y – 1 = 1/3 (x – 3) atau y = 1/3 x. Berdasarkan pernyataan diperoleh:

  1. (-3, 0) maka 1/3 . -3 = -1 (salah)
  2. (0, 0) maka 1/3 . 0 = 0 (benar)
  3. (-6, 4) maka 1/3 . -6 = -2 (salah)
  4. (6, 2) maka 1/3 . 6 = 2 (benar)

Jadi yang benar adalah pernyataan 2 dan 4 atau jawaban C.


Soal 19

soal 19 utbk tps 2019
Soal 19 utbk 2019 tps pengetahuan kuantitatif

Grafik diatas penyajikan jumlah seluruh siswa dan jumlah siswa perempuan pada empat sekolah P, Q, R, dan S. Manakah diantara penyataan berikut yang benar.

  1. Rasio antara jumlah siswa perempuan dan jumlah siswa laki-laki disekolah S lebih besar daripada di sekolah R.
  2. Persentase jumlah siswa laki-laki di sekolah R lebih besar daripada di sekolah P.
  3. Persentase jumlah siswa perempuan disekolah Q paling besar.
  4. Jumlah siswa laki-laki lebih besar daripada jumlah siswa perempuan di empat sekolah tersebut.

A. 1, 2, dan 3 saja yang benar
B. 1 dan 3 saja yang benar
C. 2 dan 4 saja yang benar
D. hanya 4 saja yang benar
E. semua pilihan benar

Pembahasan

Jumlah siswa laki-laki ke empat sekolah sebagai berikut:

  • P = 350 – 180 = 270
  • Q = 280 – 190 = 90
  • R = 420 – 220 = 200
  • S = 370 – 200 = 170

Maka disimpulkan

  1. Rasio sekolah R = 220 – 200 = 20 dan S = 200 – 170 = 30. Jadi pernyataan 1 benar.
  2. Persentase R = 200 / 420 x (100%) = 47,62% dan P = 270 / 350 x 100% = 77,14%. Jadi pernyataan 2 salah.
  3. Persentase Q = 190/280 x 100% = 67,86% (P = 180/350 = 51,43%, R = 220/420 = 52,4% dan S = 200/370 = 54%). Pernyataan 3 benar.
  4. Jumlah siswa laki-laki 270 + 90 + 200 + 170 = 730 sedangkan jumlah siswa perempuan = 180 + 190 + 220 + 200 = 790. Pernyataan 4 salah.

Jadi yang benar adalah 1 dan 3. Soal ini jawabannya B.